Pnbtutor - Kabupaten Lampung Barat dibentuk berdasarkan Undang-Undang Nomor 6 Tahun 1991 tanggal 16 Agustus 1991 yang merupakan hasil pemekaran dari Kabupaten Lampung Utara. Berikut ini admin akan membagikan jadwal imsak Kabupaten Lampung Barat 2023 M / 1444 H berupa gambar dan PDF yang bisa didownload melalui Google Drive.
Pada tahun 2021, jumlah penduduk Lampung Barat sebanyak 307.294 jiwa, dengan kepadatan 249 jiwa/km2.
Kabupaten Lampung Barat adalah salah satu kabupaten yang berada di provinsi Lampung, Indonesia. Ibu kota kabupaten ini terletak di Liwa, bagian dari kecamatan Balik Bukit.
Kabupaten Lampung Barat memiliki motto “Beguai Jejama” yang berarti bekerja bersama dan bergotong royong.
Jadwal Imsakiyah Kabupaten Lampung Barat 2023 M / 1444 H
Jadwal Imsak Kabupaten Lampung Barat 2023 M / 1444 H bisa kamu download berupa File PDF, Gambar dan Excel (Google Drive).
Disini admin sudah menyediakan link download untuk memudahkan kamu melihat jadwal Imsak dan Buka Puasa Ramadhan dari hp.
Jadwal Imsakiyah Kabupaten Lampung Barat 2023 M / 1444 H yang admin bagikan sumber dari website resmi Kementerian Agama Republik Indonesia.
Sobat bisa mengunjungi situsnya berikut https://bimasislam.kemenag.go.id/ Marhaban Ya Ramadhan, Selamat Menjalankan Ibadah Puasa Ramadhan 1444 H / 2023 M.
Posting Komentar
Posting Komentar